Pedoman Penanggulangan Filariasis

Pedoman Penanggulangan Filariasis

Filariasis masih menjadi masalah kesehatan di banyak wilayah di Indonesia. Di beberapa daerah, bahkan masih merupakan penyakit endemis di sana. Terutama daerah di mana banyak perindukan nyamuk yang merupakan vektor penular penyakit ini.

Para petugas kesehatan yang mendapat tanggung jawab mengelola program pencegahan dan pemberantasan penyakit Filariasis, tentu membutuhkan pedoman, supaya bisa bertugas secara profesional.

Nah, kali ini saya share Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 94 tahun 2014 mengenai Pedoman Penanggulangan Filariasis beserta lampirannya sebagai dasar para petugas, untuk melaksanakan kegiatan dalam rangka pencegahan dan pemberantasan Filariasis. Silahkan download di sini ya.

Selain itu untuk pencatatan dan pelaporan kegiatan P2 Filariasi tentu dibutuhkan format laporan sesuai ketentuan. Yang tercantum masih dalam Permenkes yang sama, berupa lampiran. Teman-teman bisa download di sini.

Jika masih butuh landasan sebagai penguatan, saya akan share juga komitmen Kemenkes dalam meng-eliminasi Filariasis dan kecacingan. Yang bisa teman-teman download di sini.

Saya share pula buletin epidemiologi dengan bahasan Filariasis yang dikeluarkan oleh Kemenkes. Saya harap dapat membantu teman-teman petugas dalam membuat laporan penanggulangan Filariasis. Bisa didownload di sini, ya.

Buletin Epidmeiologi – Filariasis

Demikian peraturan perundangan dan buletin yang berhubungan dengan program pencegahan dan penanggulangan Filariasis. Semoga bermanfaat dan selamat bertugas.

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Leave a Reply